Bhabinkamtibmas Polsek Cijaku Polres Lebak Sambangi Rumah Warga

Rabu, 15 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comLebak, Untuk tetap menjaga Siskamtibmas agar tetap kondusif di Wilayah binaannya dan agar penanganan Covid 19 dapat dipercepat penyelesaiaanya Bhabinkamtibmas Polsek Cijaku Polres Lebak Polda Banten Brigadir Sutardi, S.H melakukan giat sambang dengan sytem door to door di Kp. Cipeundeuy Desa Cibeureum Kec. Cijaku Kab. Lebak. Selasa (14/9/2021).

Kegiatan ini dilakukan mengingat Desa-Desa Wilayah Kec. Cijaku Kab. Lebak akan melaksanakan Pemilihan Kepala Desa, dengan cara memberikan himbauan tentang Siskamtibmas dan protokol kesehatan kepada masyarakat sambil melakukan komunikasi sosial dengan bertujuan agar terpeliharanya kamtibmas dan terbangunnya kemitraan antara Polri dan masyarakat sehingga situasi yg aman dan kondusif dapat terwujud. Dan tak lupa mengajak masyarakat untuk mau di vaksin Covid-19.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Teddy Rayendra, SIK.,,M.I.K Melalui Kapolsek Cijaku IPTU Kasih Suparja “mengatakan bahwa dengan sambang dan silaturahmi diharapkan masyarakat dengan kepolisian dapat bersinergi dalam menjaga wilayah agar tetap aman dan kondusif serta penyebaran virus covid 19 dapat di tekan”ucapnya

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Semoga Pilkades serentak Tahun 2021 berjalan aman, kondusif. Pungkasnya.

Berita Terkait

Akses Lumpuh Total Akibat Banjir, Warga Desak Pemerintah Pandeglang Carikan Solusi
Siap Serap Aspirasi Warga, Dedi Supandi Maju sebagai Calon Anggota BPD Desa Sukadame
Hujan Lebat Picu Banjir Susulan, Kapolres Aceh Timur Siagakan Perahu Evakuasi di Sejumlah Gampong
Akibat Terlilit Hutang Kades Padaherang Kecamatan Angsana Diduga Gelapkan Insentif LKD Serta DD Banprov Dan Dana Bumdes Raib
Diduga Terlibat Pungli di Taman Kota Sepatan, LIPAN HAM Desak Lurah Copot Oknum RT dan RW
Mahasiswa ABR Geruduk Inspektorat Pandeglang, Desak Pengusutan Dugaan Korupsi Dana Desa Ciandur
Diduga Jadi Ajang Pungli Oknum RT/RW, Kios UMKM Taman Kota Sepatan Dikeluhkan Warga
Kapolsek Tirtayasa Klarifikasi Isu BBM Ilegal: Kasus Kini Ditangani Satreskrim Polres Serang

Berita Terkait

Senin, 12 Januari 2026 - 12:01 WIB

Akses Lumpuh Total Akibat Banjir, Warga Desak Pemerintah Pandeglang Carikan Solusi

Senin, 12 Januari 2026 - 09:46 WIB

Siap Serap Aspirasi Warga, Dedi Supandi Maju sebagai Calon Anggota BPD Desa Sukadame

Sabtu, 10 Januari 2026 - 09:09 WIB

Hujan Lebat Picu Banjir Susulan, Kapolres Aceh Timur Siagakan Perahu Evakuasi di Sejumlah Gampong

Sabtu, 10 Januari 2026 - 04:57 WIB

Akibat Terlilit Hutang Kades Padaherang Kecamatan Angsana Diduga Gelapkan Insentif LKD Serta DD Banprov Dan Dana Bumdes Raib

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:33 WIB

Diduga Terlibat Pungli di Taman Kota Sepatan, LIPAN HAM Desak Lurah Copot Oknum RT dan RW

Rabu, 7 Januari 2026 - 22:22 WIB

Mahasiswa ABR Geruduk Inspektorat Pandeglang, Desak Pengusutan Dugaan Korupsi Dana Desa Ciandur

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:12 WIB

Diduga Jadi Ajang Pungli Oknum RT/RW, Kios UMKM Taman Kota Sepatan Dikeluhkan Warga

Senin, 5 Januari 2026 - 20:42 WIB

Kapolsek Tirtayasa Klarifikasi Isu BBM Ilegal: Kasus Kini Ditangani Satreskrim Polres Serang

Berita Terbaru

kabupaten Serang

Kabupaten Serang Lokus Awal Gerakan Donor Darah Program Kemendes PDT

Senin, 12 Jan 2026 - 13:10 WIB