Tekan Angka Kriminalitas, Polsek Cilograng Polres Lebak Laksanakan Patroli Dialogis

Minggu, 26 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comLebak. Guna menekan Angka Kriminalitas atau aksi kejahatan, Polsek Cilograng Polres Lebak Polda Banten Laksanakan Patroli Dialogis dan Cegah Aksi Kejahatan C3
(Curat, Curas dan Curanmor) di wilayah Hukum Kecamatan Cilograng Lebak (26/9/2021)

Personil Polsek Cilograng Polres Lebak melaksanakan  Kegiatan Patroli Dialogis di Jam Jam Rawan Guna Menimalisir Terjadinya Gangguan Kamtibmas di Wilayah Kecamatan Cilograng tepatnya di Kp. Gunungbatu Ds. Gunungbatu Kabupaten Lebak.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Teddy Rayendra,SIK,M.I.K. melalui Kapolsek Cilograng Iptu Asep dikdik mengatakan “Ya Personil Polsek Cilograng Polres Lebak melaksanakan Patroli Dialogis Cegah Aksi Kejahatan C3 (Curat, Curas dan Curanmor) di Jam Jam Rawan yang ada di Setiap Wilayah Kecamatan Cilograng Kabupaten Lebak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Iptu Asep dikdik mengatakan Personil Polsek Cilograng Polres Lebak Melaksanakan Patroli Dialogis dengan Sasaran Orang, tempat umum dan terpenting menyambangi Pos Kamling di wilayah Kp. Gunungbatu Ds. Gunungbatu Kec. Cilograng Kab. Lebak. Tidak lupa juga anggota yang melaksanakan Patroli menyampaikan Protokol Kesehatan dengan menerapkan 5M.

“Di harapkan dengan Patroli Rutin Ini. khusus nya Kecamatan Cilograng kondusif. Sehingga warga masyarakat merasa aman dan angka kriminalitas atau aksi kejahatan bisa di tekan” Kata Iptu Asep dikdik.

“Kami mengajak kepada seluruh warga masyarakat Kecamatan Cilograng Kab. Lebak untuk bersama-sama menjaga dan memelihara kamtibmas di wilayah Kecamatan Cilograng ajak Iptu Asep dikdik.

Berita Terkait

PPAM Indonesia Desak Polda Sumsel Segera Tindak Pemilik Akun TikTok “Sumsel Nyeleneh” atas Dugaan Hoaks dan Pencemaran Nama Baik
IJL Ucapkan Selamat Atas Tugas Baru Camat Cikande Aat Supriyadi Semoga Amanah
Direktur Baru Dorong Kemajuan Pelayanan RSUD Kota Serang untuk Perluas Akses Kesehatan Masyarakat
SPPG Al Ahkam Cihara Berikan CSR untuk Lingkungan
Respon Cepat Kepala Inspektorat Kabupaten Pandeglang Akan Segera Perintahkan Dua Tim Audit Turun Ke Desa
Pemilik Lahan Keluhkan Aliran Limbah Dapur MBG Karyasari, Aktivis AKSI Minta Dinas Terkait Tegakkan Aturan Perizinan
PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik
Pimpinan Media Beritapolri dan Penajurnalist Silaturahmi dengan Kombes Pol. Edy Sumardi di Baharkam Polri

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:40 WIB

PPAM Indonesia Desak Polda Sumsel Segera Tindak Pemilik Akun TikTok “Sumsel Nyeleneh” atas Dugaan Hoaks dan Pencemaran Nama Baik

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:07 WIB

IJL Ucapkan Selamat Atas Tugas Baru Camat Cikande Aat Supriyadi Semoga Amanah

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:00 WIB

Direktur Baru Dorong Kemajuan Pelayanan RSUD Kota Serang untuk Perluas Akses Kesehatan Masyarakat

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:21 WIB

SPPG Al Ahkam Cihara Berikan CSR untuk Lingkungan

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:22 WIB

Respon Cepat Kepala Inspektorat Kabupaten Pandeglang Akan Segera Perintahkan Dua Tim Audit Turun Ke Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:10 WIB

Pemilik Lahan Keluhkan Aliran Limbah Dapur MBG Karyasari, Aktivis AKSI Minta Dinas Terkait Tegakkan Aturan Perizinan

Selasa, 20 Januari 2026 - 02:41 WIB

PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik

Senin, 19 Januari 2026 - 14:20 WIB

Pimpinan Media Beritapolri dan Penajurnalist Silaturahmi dengan Kombes Pol. Edy Sumardi di Baharkam Polri

Berita Terbaru