Usai Sholat Berjamaah Di Masjid, Bhabinkamtibmas Kelurahan Mekar Bakti Beri Imbauan Kamtibmas

Minggu, 6 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comPanongan Kabupaten Tangerang – Sebagai upaya untuk mendekatkan diri antara pihak Kepolisian dengan warga masyarakat, Bhabinkamtibmas Polsek Panongan Polresta Tangeranb selalu aktif melakukan kegiatan sambang kelurahan binaan sekaligus bersilaturahmi dengan warga masyarakat guna menyampaikan imbauan dan pesan pesan kamtibmas secara langsung.

Seperti yang dilaksanakan oleh Aiptu Joko Sutomo Bhabinkamtibmas Kelurahan Mekar Bakti usai Sholat Dzuhur berjamaah di Masjid Al Ukhuwah Graha Pesona Citra Raya Kelurahan Mekar Bakti Kecamatan Panongan. Sabtu (05/02/2022) pukul 13.00 Wib

Pada kesempatan tersebut, Aiptu Joko berbincang dengan Ustad Fahri sekaligus memberikan imbauan dan sampaikan pesan-pesan kamtibmas agar tetap menjaga kerukunan antar umat beragama serta mewaspadai adanya aliran radikal / menyimpang yang dapat memecah belah NKRI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan sambang wilayah kelurahan binaan tersebut bertujuan untuk menciptakan situasi Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Panongan yang aman dan kondusif, selain itu juga untuk menggali berbagai informasi yang berkembang di tengah-tengah masyarakat,” imbuhnya.

Kapolsek Panongan Iptu Syamsul Bahri. STK, SIK melalui Aiptu Joko mengatakan “Dengan adanya kegiatan seperti ini akan meningkatkan sinergitas antara Polri dengan tokoh agama, tokoh masyarakat dan seluruh komponen masyarakat, untuk mempertahankan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta penuh toleransi diwilayah hukum Polsek Panongan.” tutup Kapolsek Panongan

Berita Terkait

DPP GEMA Mathla’ul Anwar Tegaskan Posisi Polri Tetap di Bawah Komando Langsung Presiden Sesuai Amanat Reformasi
Bencana Longsor, Gerak Cepat DPUPR Kabupaten Serang Bangun Bronjong di Padarincang
Sebabkan Aktivitas Belajar Lumpuh, SDN Songgom Jaya dan SDN Koper 1 Terendam Banjir Luapan Sungai Cidurian
Dugaan Penyelewengan Dana Ketahanan Pangan Desa Tegalsari, Anggaran Rp 79,5 Juta Dipertanyakan
Warga Cikareo Layangkan Surat Klarifikasi Terkait Dugaan Penyalahgunaan Dana Desa Tegalsari
Sultan Banten Ke-18 Berikan Ucapan Selamat atas Dilantiknya Irjen Pol Dr. Sandi Nugroho sebagai Kapolda Sumatera Selatan
Diduga Berawal dari Ucapan Anak di Bawah Umur, Dua Warga Jasinga Dilaporkan ke Polisi
Pemkot Tangsel Salurkan Bantuan untuk Masyarakat Terdampak Banjir

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 21:17 WIB

DPP GEMA Mathla’ul Anwar Tegaskan Posisi Polri Tetap di Bawah Komando Langsung Presiden Sesuai Amanat Reformasi

Selasa, 27 Januari 2026 - 19:01 WIB

Bencana Longsor, Gerak Cepat DPUPR Kabupaten Serang Bangun Bronjong di Padarincang

Selasa, 27 Januari 2026 - 16:01 WIB

Sebabkan Aktivitas Belajar Lumpuh, SDN Songgom Jaya dan SDN Koper 1 Terendam Banjir Luapan Sungai Cidurian

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:34 WIB

Dugaan Penyelewengan Dana Ketahanan Pangan Desa Tegalsari, Anggaran Rp 79,5 Juta Dipertanyakan

Selasa, 27 Januari 2026 - 15:27 WIB

Warga Cikareo Layangkan Surat Klarifikasi Terkait Dugaan Penyalahgunaan Dana Desa Tegalsari

Senin, 26 Januari 2026 - 14:06 WIB

Sultan Banten Ke-18 Berikan Ucapan Selamat atas Dilantiknya Irjen Pol Dr. Sandi Nugroho sebagai Kapolda Sumatera Selatan

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:34 WIB

Diduga Berawal dari Ucapan Anak di Bawah Umur, Dua Warga Jasinga Dilaporkan ke Polisi

Sabtu, 24 Januari 2026 - 21:57 WIB

Pemkot Tangsel Salurkan Bantuan untuk Masyarakat Terdampak Banjir

Berita Terbaru