Tingkatkan Pengamanan Mako Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Baten, Pawas Laksanakan Sispam Mako

Jumat, 10 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comBalaraja, Personil Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Banten dipimpin Langsung Perwira Pengawas (Pawas) Iptu Wagio Polsek Balaraja, Bersama Seluruh Piket Pungsi Melaksanakan Sistem Pengamanan Markas Komando (Sispam Mako),”Kamis, (9/6/2022)

Kapolsek Balaraja Kompol Yudha Hermawan, SH., MM., Mengatakan, kegiatan sispam mako dilakukan untuk mengatisipasi terjadinya tamu tidak di undang atau orang tidak dikenal yang dapat mengancam mako maupun personil.

Menurut Kapolsek Balaraja, Personil Harus selalu siap siaga disetiap waktu, baik siang maupun malam, untuk mengatisipasi hangguan keamanan.”Ucap Yudha

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita tidak tau kapan dan di mana bisa terjadi. Akan tetapi dengan kita selalu menerapkan SOP penjagaan mako, insya allah bisa menimalisir kejadian yang tidak kita inginkan,”Ujar Yudha.

Kapolsek Balaraja Menegaskan personil yang piket agar selalu siap siaga dan selalu menerapkan Body Sistem, yaitu saling menjaga sesama anggota piket dan peka terhadap keadaan di sekitar mako polsek sekitarnya.

“Selain itu anggota jga harus peka terhadap para tamu yang masuk dan keluar mako polsek balaraja, ini dilakukan untuk mencegah hal hal yang tidak diinginkan. Anggota juga wajib membeikan hinbauan prokes covid-19 dilingkungan mako polsek Balaraja.”Tutup..Yudha

Polsek Balaraja Polresta Tangerang Polda Banten

Berita Terkait

Ketua DPC FSB Garteks Serang Raya Bantah Tudingan Hoax Terkait Pemecatan Buruh dan Dukungan Manajemen
Korem 064/MY Siap Kawal Translokasi Badak Jawa di Ujung Kulon
Diduga, Peredaran Obat Terlarang Jenis Eximer dan Tramadol Marak di Kalodran, Walantaka Tanpa Penindakan Tegas
Bupati Serang Ratu Zakiyah Pastikan Siap Mendukung Pelaku Wirausaha
HUT Desa Nambo Udik Ke-104,Pemdes Nambo Udik Menggelar Turnamen Sepak Bola Karang Taruna Jangkar Cup
GWI Kecam Dugaan Buruknya Pelayanan Publik Pihak DPUPR Pandeglang
APH Harus Tindak Tegas Matel Berkulit Hitam Meresahkan di Daerah Pasar Kemis, Tangerang
Serahkan 160 Sertipikat Tanah kepada Pemda dan Masyarakat Sulteng, Wamen Ossy Tekankan Bentuk Komitmen Negara Hadirkan Kepastian Hukum

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 16:20 WIB

Ketua DPC FSB Garteks Serang Raya Bantah Tudingan Hoax Terkait Pemecatan Buruh dan Dukungan Manajemen

Kamis, 17 Juli 2025 - 10:33 WIB

Korem 064/MY Siap Kawal Translokasi Badak Jawa di Ujung Kulon

Kamis, 17 Juli 2025 - 04:13 WIB

Diduga, Peredaran Obat Terlarang Jenis Eximer dan Tramadol Marak di Kalodran, Walantaka Tanpa Penindakan Tegas

Rabu, 16 Juli 2025 - 09:49 WIB

Bupati Serang Ratu Zakiyah Pastikan Siap Mendukung Pelaku Wirausaha

Senin, 14 Juli 2025 - 05:08 WIB

HUT Desa Nambo Udik Ke-104,Pemdes Nambo Udik Menggelar Turnamen Sepak Bola Karang Taruna Jangkar Cup

Sabtu, 12 Juli 2025 - 05:18 WIB

GWI Kecam Dugaan Buruknya Pelayanan Publik Pihak DPUPR Pandeglang

Jumat, 11 Juli 2025 - 21:10 WIB

APH Harus Tindak Tegas Matel Berkulit Hitam Meresahkan di Daerah Pasar Kemis, Tangerang

Jumat, 11 Juli 2025 - 09:09 WIB

Serahkan 160 Sertipikat Tanah kepada Pemda dan Masyarakat Sulteng, Wamen Ossy Tekankan Bentuk Komitmen Negara Hadirkan Kepastian Hukum

Berita Terbaru

kabupaten Serang

Pemkab Serang Bakal Alokasikan Dana Insentif Para Guru Madrasah

Kamis, 17 Jul 2025 - 15:21 WIB