Kodim 0510/Tigaraksa Gelar Tradisi Penerimaan Warga Baru

Rabu, 29 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comKodam Jaya, Tigaraksa – Menjelang pergantian Komandan Kodim. Kodim 0510/Tigaraksa menggelar beberapa rangkaian kegiatan, diantaranya tradisi penerimaan warga baru. Kegiatan di laksanakan di Makodim 0510/Tigaraksa, Jl. M. Atiek Soeardi, Kelurahan Kaduagung Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang, Rabu (29/06/2022).

Letkol Arh Syarif Syah Banjar, SH., M.I.P yang akan bertugas sebagai Dandim Tigaraksa yang baru. disambut oleh Kasdim Tigaraksa Mayor Inf Hendrik Sudrajat pengalungan bunga, dilanjutkan hormat jajar dan penandatanganan buku laporan masuk satuan serta penciuman bendera merah putih.

Dandim Letkol Inf Bangun I.E Siregar, SH., M.I.Pol. didampingi Ny. Herawati Bangun Siregar menyambut langsung Letkol Syarif Syah Banjar, SH., M.I.P.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam sambutanya Dandim 0510/Tigaraksa Letkol Inf Bangun I.E Siregar, SH., M.I.Pol. menyampaikan, “Yang saya banggakan Letkol Arh Syarif Syah Banjar, selamat datang di Makodim 0510/Tigaraksa ini. Selamat bergabung menjadi warga baru di keluarga besar Kodim 0510/Tigaraksa semoga dapat menjadi amanah. Dapat membawa nama baik satuan ini menjadi lebih besar.

Sementara itu, Letkol Arh Syarif Syah Banjar, SH., M.I.P “Menyatakan sangat terharu dan terkesan atas tradisi penyambutan ini, meskipun acara dilaksanakan dengan sederhana. Saya mohon dukungan dan doanya selama saya bertugas di Kodim 0510/Tigaraksa ini, nama Kodim ini tidak akan besar tanpa dukungan dan kerjasama anggota sekalian”. Pungkas Letkol Syarif Syah Banjar.

Turut hadir dalam kegiatan ini diantaranya, Mayor Inf Hendrik Sudrajat Kasdim Tigaraksa, Para Perwira Staf Kodim 0510/Tigaraksa, Para Danramil Jajaran, Para Babinsa Jajaran, PNS Kodim dan Ny. Herawati Bangun Siregar Ketua Persit KCK Cabang XXIV beserta Pengurus.( Sumber kodim 0510/Trs). Riska

Berita Terkait

Ketua TP PKK Provinsi Banten Tinawati Andra Soni Hadiri Puncak HKG ke-53 Samarinda
Dinas Perkim Kabupaten Tangerang Bedah Rumah Layak Huni 1.197 Se Kabupaten Tangerang, Di 29 Kecamatan.
Mata Elang Merajalela, Meresahkan Pengguna Jalan
Satukan Komitmen Bersama Komnas HAM, Wamen Ossy Dorong Penyelesaian Konflik Agraria Berbasis HAM dengan Pelibatan Multipihak
Dinas Perkim Kabupaten Tangerang Bedah Rumah Layak Huni 1.197 Se Kabupaten Tangerang, Di 29 Kecamatan
Kemendagri Diminta Batalkan Calon Pejabat ASN Keluarga di Pemkab Tangerang
Yudi Sayuti, Ketua DPW RAJAWALI Banten, Angkat Bicara: Oknum Pelaksana Proyek Tidak Etis, Profesi Wartawan Harus Dilindungi
Oknum Pelaksana Ajak Berkelahi Ketua GWI, Diduga Tak Terima Pemberitaan

Berita Terkait

Selasa, 8 Juli 2025 - 20:02 WIB

Ketua TP PKK Provinsi Banten Tinawati Andra Soni Hadiri Puncak HKG ke-53 Samarinda

Selasa, 8 Juli 2025 - 19:59 WIB

Dinas Perkim Kabupaten Tangerang Bedah Rumah Layak Huni 1.197 Se Kabupaten Tangerang, Di 29 Kecamatan.

Selasa, 8 Juli 2025 - 18:47 WIB

Mata Elang Merajalela, Meresahkan Pengguna Jalan

Selasa, 8 Juli 2025 - 18:42 WIB

Satukan Komitmen Bersama Komnas HAM, Wamen Ossy Dorong Penyelesaian Konflik Agraria Berbasis HAM dengan Pelibatan Multipihak

Selasa, 8 Juli 2025 - 18:19 WIB

Dinas Perkim Kabupaten Tangerang Bedah Rumah Layak Huni 1.197 Se Kabupaten Tangerang, Di 29 Kecamatan

Selasa, 8 Juli 2025 - 17:08 WIB

Kemendagri Diminta Batalkan Calon Pejabat ASN Keluarga di Pemkab Tangerang

Senin, 7 Juli 2025 - 21:31 WIB

Yudi Sayuti, Ketua DPW RAJAWALI Banten, Angkat Bicara: Oknum Pelaksana Proyek Tidak Etis, Profesi Wartawan Harus Dilindungi

Senin, 7 Juli 2025 - 18:40 WIB

Oknum Pelaksana Ajak Berkelahi Ketua GWI, Diduga Tak Terima Pemberitaan

Berita Terbaru