Gandeng Relawan Mahasiswa Dalam Pelaksanaan Vaksin Presisi, Kapolsek Panongan Menargetkan 500 Orang tervaksin Covid-19

Selasa, 21 September 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.com – Tangerang, Polsek Panongan Polresta Tangerang Polda Banten bersama Relawan yang tergabung dalam Mahasiswa Peduli Covid-19 tak henti hentinya mengatasi pandemi Covid-19 melalui Gerai Vaksin Presisi yang berlangsung di Halaman Polsek Panongan. Senin (20/09)

Vaksinasi Covid-19 jenis Sinovac dosis pertama itu dikawal langsung Kapolsek Panongan Ajun Komisaris Polisi Gesit Febriyatmoko, SIK. MIK bekerja sama dengan Dinkes Kabupaten Tangerang dan dibantu tenaga kesehatan dari relawan Mahasiswa

AKP Gesit mengatakan, “kegiatan vaksin yang rutin kami laksanakan adalah gerakan bersama untuk mempercepat mengatasi pandemi Covid-19, khususnya di wilayah Kecamatan Panongan dan sekitarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kegiatan vaksin kali ini Kapolsek Panongan menerjunkan personelnya untuk bahu membahu bergotongroyong bersama relawan tenaga medis dari mahasiswa untuk menyukseskan kegiatan vaksin tersebut yang menargetkan 500 orang.

” Ditemui salah satu peserta vaksin ibu Hanah warga Kelurahan Mekar bakti mengucapkan banyak terimakasih atas pelaksanaan vaksin yang diselenggaran oleh Polsek Panongan, kegiatan ini dinilai banyak membatu warga yang kesulitan mencari tempat vaksin.” Ujarnya.

Berita Terkait

Ketua DPC FSB Garteks Serang Raya Bantah Tudingan Hoax Terkait Pemecatan Buruh dan Dukungan Manajemen
Korem 064/MY Siap Kawal Translokasi Badak Jawa di Ujung Kulon
Diduga, Peredaran Obat Terlarang Jenis Eximer dan Tramadol Marak di Kalodran, Walantaka Tanpa Penindakan Tegas
Bupati Serang Ratu Zakiyah Pastikan Siap Mendukung Pelaku Wirausaha
HUT Desa Nambo Udik Ke-104,Pemdes Nambo Udik Menggelar Turnamen Sepak Bola Karang Taruna Jangkar Cup
GWI Kecam Dugaan Buruknya Pelayanan Publik Pihak DPUPR Pandeglang
APH Harus Tindak Tegas Matel Berkulit Hitam Meresahkan di Daerah Pasar Kemis, Tangerang
Serahkan 160 Sertipikat Tanah kepada Pemda dan Masyarakat Sulteng, Wamen Ossy Tekankan Bentuk Komitmen Negara Hadirkan Kepastian Hukum

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 16:20 WIB

Ketua DPC FSB Garteks Serang Raya Bantah Tudingan Hoax Terkait Pemecatan Buruh dan Dukungan Manajemen

Kamis, 17 Juli 2025 - 10:33 WIB

Korem 064/MY Siap Kawal Translokasi Badak Jawa di Ujung Kulon

Kamis, 17 Juli 2025 - 04:13 WIB

Diduga, Peredaran Obat Terlarang Jenis Eximer dan Tramadol Marak di Kalodran, Walantaka Tanpa Penindakan Tegas

Rabu, 16 Juli 2025 - 09:49 WIB

Bupati Serang Ratu Zakiyah Pastikan Siap Mendukung Pelaku Wirausaha

Senin, 14 Juli 2025 - 05:08 WIB

HUT Desa Nambo Udik Ke-104,Pemdes Nambo Udik Menggelar Turnamen Sepak Bola Karang Taruna Jangkar Cup

Sabtu, 12 Juli 2025 - 05:18 WIB

GWI Kecam Dugaan Buruknya Pelayanan Publik Pihak DPUPR Pandeglang

Jumat, 11 Juli 2025 - 21:10 WIB

APH Harus Tindak Tegas Matel Berkulit Hitam Meresahkan di Daerah Pasar Kemis, Tangerang

Jumat, 11 Juli 2025 - 09:09 WIB

Serahkan 160 Sertipikat Tanah kepada Pemda dan Masyarakat Sulteng, Wamen Ossy Tekankan Bentuk Komitmen Negara Hadirkan Kepastian Hukum

Berita Terbaru

kabupaten Serang

Pemkab Serang Bakal Alokasikan Dana Insentif Para Guru Madrasah

Kamis, 17 Jul 2025 - 15:21 WIB