Dorong Capaian Vaksinasi Anak Usia 6 Tahun, Polsek Kronjo Polresta Tangerang Kembali Menggelar Vaksinasi Merdeka

Kamis, 3 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comTangerang, Kronjo Kabupaten Tangerang – Dorong Capaian Vaksinasi Anak Usia 6 Tahun, Polsek Kronjo Polresta Tangerang kembali menggelar Vaksinasi Merdeka di SDN I Pasir Desa Pasir Kecamatan Kronjo Kabupaten Tangerang. Kamis (03/02/2022).

Kapolsek Kronjo Polresta Tangerang Akp Sri Raharja, SH., didampingi Kanit Samapta Polsek Kronjo Polresta Tangerang Ipda Agus Susanto bersama Bhabinkamtibmas Polsek Kronjo Polresta Tangerang Bripka Rifki Permana memantau jalannya vaksinasi Covid 19 anak usia 6 tahun dosis pertama menggunakan jenis Vaksin Sinovac

Kapolsek Kronjo Polresta Tangerang Akp Sri Raharja, SH., beserta jajarannya turun langsung kelokasi vaksin guna memantau jalannya kegiatan dan memastikan pelaksanaan vaksinasi berjalan lancar, tertib dengan mengikuti Prokes secara ketat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sri mengatakan, “Antusias siswa dan siswi yang akan di vaksin cukup banyak, terbukti sebanyak 150 pelajar berhasil di Vaksin, sehingga kami dari Polsek Kronjo Polresta Tangerang melaksanakan pengaturan antrian diberlakukan secara teratur guna menghindari hal-hal yang dapat melanggar Prokes.” Ujar Sri.

“Maka dari itu Kami dari jajaran Polsek Kronjo Polresta Tangerang dan Tim Vaksinator dari UPTD Puskesmas Kronjo Kabupaten Tangerang bersama pihak sekolah, staff serta para guru tetap mengawasi jalannya kegiatan dengan memberikan edukasi serta himbauan kepada para murid dan orang tuanya untuk tetap disiplin dalam menjalaninya dan tetap memakai masker.

“Pagi ini ada kegiatan vaksin anak sekolah di SDN I Pasir Desa Pasir Kecamatan Kronjo Kabupaten Tangerang dan tiap kegiatan tetap dalam pantauan dan pengawasan Polsek Kronjo Polresta Tangerang guna mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas.” Pungkas Kapolsek Kronjo Polresta Tangerang.

Berita Terkait

Direktur Baru Dorong Kemajuan Pelayanan RSUD Kota Serang untuk Perluas Akses Kesehatan Masyarakat
Respon Cepat Kepala Inspektorat Kabupaten Pandeglang Akan Segera Perintahkan Dua Tim Audit Turun Ke Desa
Pemilik Lahan Keluhkan Aliran Limbah Dapur MBG Karyasari, Aktivis AKSI Minta Dinas Terkait Tegakkan Aturan Perizinan
PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik
Pimpinan Media Beritapolri dan Penajurnalist Silaturahmi dengan Kombes Pol. Edy Sumardi di Baharkam Polri
Bertahun-tahun Terabaikan, Jalan Alternatif Desa Tegal Papak Pandeglang Menjelma Jadi Kubangan Air
Pasca Musda, PD DMI Kabupaten Serang Gebrak Program Sosial: Khitanan Massal bagi 100 Yatim dan Dhuafa
Akhmad Agus Karnawi, Aktivis dan Relawan Kemanusiaan Banten, Raih Gelar Magister Hukum dari Untirta

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:00 WIB

Direktur Baru Dorong Kemajuan Pelayanan RSUD Kota Serang untuk Perluas Akses Kesehatan Masyarakat

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:22 WIB

Respon Cepat Kepala Inspektorat Kabupaten Pandeglang Akan Segera Perintahkan Dua Tim Audit Turun Ke Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:10 WIB

Pemilik Lahan Keluhkan Aliran Limbah Dapur MBG Karyasari, Aktivis AKSI Minta Dinas Terkait Tegakkan Aturan Perizinan

Selasa, 20 Januari 2026 - 02:41 WIB

PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik

Senin, 19 Januari 2026 - 14:20 WIB

Pimpinan Media Beritapolri dan Penajurnalist Silaturahmi dengan Kombes Pol. Edy Sumardi di Baharkam Polri

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:56 WIB

Bertahun-tahun Terabaikan, Jalan Alternatif Desa Tegal Papak Pandeglang Menjelma Jadi Kubangan Air

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:03 WIB

Pasca Musda, PD DMI Kabupaten Serang Gebrak Program Sosial: Khitanan Massal bagi 100 Yatim dan Dhuafa

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:20 WIB

Akhmad Agus Karnawi, Aktivis dan Relawan Kemanusiaan Banten, Raih Gelar Magister Hukum dari Untirta

Berita Terbaru