11 Jam Mati Total, Pelayanan Aetra Air Tangerang Dinilai Buruk Oleh Pelanggan

Minggu, 18 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.com, Tangerang – 11 Jam lamanya sejak pukul 10.00 sampai dengan pukul 21.00 WIB pelayanan Aetra Air Tangerang mati total. Hal tersebut membuat pelanggan geram dan menaggap pelayanan Aetra Air Tangerang buruk.

Hal tersebut seperti dikatakan salah satu pelanggan bernama, Odih warga Kampung Ciapus Wetan, Desa Cangkudu, Kecamatan Balaraja ketika ditemui awak media, Sabtu (17/9/22).

“Pelayanan Aetra air Tangerang kami nilai sangat buruk, seharian kami tidak mendapatkan air karena air PAM dari aetra mati total, bayar tagihan tidak boleh telat tapi air keseringan mati,” katanya.

Yang lebih memperihatinkan lagi yang dialami oleh warga kp.Cangkudu, pelanggan atas nama ibu Opin air di rumahnya sudah dari kamarin mati.

Hal senanda juga disampaikan Tarto warga Kampung Jayanti Lapangan, Desa Cikande, Kecamatan Jayanti.

“Kami pelanggan kesal karena tertalu sering mati, contohnya seperti saat ini, lumayan lama juga kan matinya, kasian yang punya bayi mau bersih-bersih ga ada air,” katanya.

Kadang Aetra menganggap biasa saja seolah tidak ada beban jika air mati. Tapi kalau soal tagihan tidak boleh telat,” cetusnya. (*)

Berita Terkait

Diduga oknum  HRD PT Polyplex  Ancam intimidasi  Karyawan PT Polyplex
PMBI Sebut PSN PIK2 Akan Berikan Dampak Positif bagi Perekonomian Banten
Tim Riset SMSI Mantapkan Pengusulan RM Margono Jadi Pahlawan
Kampanye di Cikande, Andra Soni Bicara Pentingnya Sekolah Swasta Digratiskan
Diduga Jadi Tempat Tim Pemenangan 01, Bupati Serang Didemo Massa AMPD
Dukung Majukan Banten, KMPG Deklarasikan Dukung Cagub No O2 Andra Soni
Relawan RPAD Ajak Masyarakat Tidak Ragu Menangkan Andra Soni Gubernur Banten
Panitia Konferkab PWI Kabupaten Serang Terima Pendaftaran Calon Ketua Periode 2024-2027

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 10:23 WIB

Diduga oknum  HRD PT Polyplex  Ancam intimidasi  Karyawan PT Polyplex

Minggu, 23 Maret 2025 - 07:40 WIB

PMBI Sebut PSN PIK2 Akan Berikan Dampak Positif bagi Perekonomian Banten

Sabtu, 22 Februari 2025 - 02:53 WIB

Tim Riset SMSI Mantapkan Pengusulan RM Margono Jadi Pahlawan

Sabtu, 9 November 2024 - 12:00 WIB

Kampanye di Cikande, Andra Soni Bicara Pentingnya Sekolah Swasta Digratiskan

Kamis, 7 November 2024 - 15:26 WIB

Diduga Jadi Tempat Tim Pemenangan 01, Bupati Serang Didemo Massa AMPD

Kamis, 7 November 2024 - 14:36 WIB

Dukung Majukan Banten, KMPG Deklarasikan Dukung Cagub No O2 Andra Soni

Kamis, 7 November 2024 - 11:23 WIB

Relawan RPAD Ajak Masyarakat Tidak Ragu Menangkan Andra Soni Gubernur Banten

Rabu, 6 November 2024 - 14:47 WIB

Panitia Konferkab PWI Kabupaten Serang Terima Pendaftaran Calon Ketua Periode 2024-2027

Berita Terbaru