LBH Situmeang Berikan Bantuan Pada Warga Yang Tak Pernah Tersentuh Oleh Pemerintah,” Ranah” Tinggal Dirumah Tidak Layak Huni

Kamis, 12 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.comTangerang, Ibu Ranah yang sudah ditinggal suaminya dan sudah menjanda tinggal dirumahnya yang tidak layak huni. Jarak rumah Ibu Ranah diperkirakan kurang lebih 500 meter dari pusat pemerintahan Kab. Tangerang.

Ibu Ranah warga Kp. Tigaraksa Rt 03/Rw 03, Desa Margasari, Kecamatan Tigaraksa, Tangerang tidak pernah mendapatkan bantuan apapun dari pemerintah daerah maupun kecamatan dan desa.

“Saya tidak pernah dapat bantuan dari pemerintah daerah, dinsos. Dulu pernah ,tapi untuk anak. Sejak adanya Pandemi Covid -19, maupun sebelum pandemi tidak pernah menerima bantuan dari desa, Kecamatan maupun dari pemerintah Kabupaten Tangerang”, kata Ibu Ranah, Rabu (11/8/2021)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur Eksekutif Lembaga Bantuan Hukum ( LBH) Situmeang, Anri saputra Situmeang, SH., MH., C. NSP, beralamat di Jln. Perum Tigaraksa Blok A1. IE 04/27 Rt 001/003,Desa Margasari, Kecamatan Tigaraksa,Kabupaten Tangerang, Banten, bersama team terus menerus bersafari sosial bersama team untuk membantu yang membutuhkannya,karena di sisi lain contohnya Ibu Ranah yang tidak pernah mendapatkan bantuan sama sekali dari pemerintah maupun dari kepala desa. Disitu kita sangat prihatin semoga bantuan dari LBH Situmeang ini dapat meringankan beban.

Dari LBH Situmeang, Anri Saputra Situmeang memberikan bantuan Kepada Ibu Ranah berupa beras, telur dan minyak goreng.

Ranah “Saya mengucapkan terimakasih kepada LBH Situmeang yang telah memperhatikan dan membantu, telah memberikan bantuan berupa beras, telur dan minyak goreng,” tuturnya dengan senang.

Anri Saputra Situmeang mengatakan, LBH Situmeang akan terus bersafari sosial kepada yang membutuhkannya, akan merangkai terus menerus, Semoga Menjadikan Contoh untuk Pemrintah agar tersentuh Hatinya Untuk Membantu mengulutkan tangan membantu warga masyarakatya yang sangat membutuhkan bantuan.

Harapan saya kepada pemerintah daerah khususnya Bupati Tangerang untuk bisa ciptakan misi dan visi wujudkan tangerang Gemilang, agar bisa menolong dan meperhatikan melihat sendiri warganya yang sangat membutuhkan pertolongan Seperti Ibu Ranah ini.

Apa Lagi dimasa Pademi Seperti Ini Perpanjang PPKM, tentunya Pejabat perangkat Desa Husunya yang harus bisa mengontrol warga yang dari tingkat Rt Rw Agar bantuan bantuan sosial dari Pemerintah bisa teraliasisai merata. agar warga masyarakat yang tergolong dari bawah bisa merasakannya, apa lagi di masa pandemi ini orang akan membutuhkannya sangat mengharapkan uluran tangan darmawan baik dari luar ataupun dari pihak desa, kecamatan, dinsos untuk bisa membantu kepada Ibu ini, Tutupnya.

(Pusat pemrintahan Kabupaten Tangerang, LBH Situmeang /MOI Kabupaten Tangerang /Riska)

Berita Terkait

Kepala Inspektorat Kabupaten Pandeglang Segera Perintahkan Tiga Tim  Untuk Audit Di Tiga Desa Yang Diduga Bermasalah
Pemilik Lahan Keluhkan Aliran Limbah Dapur MBG Karyasari, Aktivis AKSI Minta Dinas Terkait Tegakkan Aturan Perizinan
PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik
Pimpinan Media Beritapolri dan Penajurnalist Silaturahmi dengan Kombes Pol. Edy Sumardi di Baharkam Polri
Bertahun-tahun Terabaikan, Jalan Alternatif Desa Tegal Papak Pandeglang Menjelma Jadi Kubangan Air
Pasca Musda, PD DMI Kabupaten Serang Gebrak Program Sosial: Khitanan Massal bagi 100 Yatim dan Dhuafa
Akhmad Agus Karnawi, Aktivis dan Relawan Kemanusiaan Banten, Raih Gelar Magister Hukum dari Untirta
Direktur BUMDes Sukasaba Menegaskan
Per Tanggal 14 Juli 2025
Sudah Mengundurkan Diri

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:22 WIB

Kepala Inspektorat Kabupaten Pandeglang Segera Perintahkan Tiga Tim  Untuk Audit Di Tiga Desa Yang Diduga Bermasalah

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:10 WIB

Pemilik Lahan Keluhkan Aliran Limbah Dapur MBG Karyasari, Aktivis AKSI Minta Dinas Terkait Tegakkan Aturan Perizinan

Selasa, 20 Januari 2026 - 02:41 WIB

PWMOI Apresiasi Putusan MK Tutup Jalan Pidana dan Gugatan terhadap Karya Jurnalistik

Senin, 19 Januari 2026 - 14:20 WIB

Pimpinan Media Beritapolri dan Penajurnalist Silaturahmi dengan Kombes Pol. Edy Sumardi di Baharkam Polri

Minggu, 18 Januari 2026 - 11:56 WIB

Bertahun-tahun Terabaikan, Jalan Alternatif Desa Tegal Papak Pandeglang Menjelma Jadi Kubangan Air

Sabtu, 17 Januari 2026 - 09:03 WIB

Pasca Musda, PD DMI Kabupaten Serang Gebrak Program Sosial: Khitanan Massal bagi 100 Yatim dan Dhuafa

Jumat, 16 Januari 2026 - 07:20 WIB

Akhmad Agus Karnawi, Aktivis dan Relawan Kemanusiaan Banten, Raih Gelar Magister Hukum dari Untirta

Kamis, 15 Januari 2026 - 17:08 WIB

Direktur BUMDes Sukasaba Menegaskan
Per Tanggal 14 Juli 2025
Sudah Mengundurkan Diri

Berita Terbaru