Babinsa Koramil 13/Cisoka Salurkan Bantuan Beras Warga Terdampak PPKM Darurat

0
64

Koramil 13/cisoka Menyerahkan Bantuan Kepada Personil Babinsa dalam Pendistribusian Paket Bantuan Beras Bagi Masyarakat terdamapak PPKM Darurat, Dan menyabut hari Kemerdekaan Hut RI Ke76

Terlihat Babinsa Cisoka Rasidi menyalurkan bantuan Sembako berupa beras dari Kodim 0510/Trs yang di salzrkan oleh Kodim 13/ cisoka kepada warga binaannya yang terkena dampak PPKM darurat.

Di sela-sela penyaluran bantuan tersebut, Babinsa juga memberikan imbauan kepada warga binaannya agar disiplin terhadap aturan Prokes dan PPKM darurat Covid -19.

Dikatakan oleh Rasidi bahwa bantuan berupa paket sembako beras di salurkan kepada warga kurang mampu, dan Janda tua dan anak yatim, yang terdampak Pandemi Covid -19 di masa PPKM Darurat, dalam rangka menyabut Hut RI ke 76

“Penyaluran bantuan beras ini untuk meringankan beban warga agar turut mendukung program pemerintah dengan menjalankan Prokes dan membatasi aktifitas di luar rumah ( Tutupnya)

Tinggalkan Balasan