Relawan Tangerang Beri Bantuan Panti Asuhan dan Anak Yatim di Riau

Senin, 28 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Penabanten.com, Tangerang – Relawan Tangerang Sambangi Panti Asuhan Akan Yatim dan orang terlantar Al Istiqlal di Jalan harapan murni Tangkerang Kota Pekanbaru Provinsi Riau, selain berkunjung relawan memberikan bantuan Torn dan mensin air untuk menampung air. Senin, (28/9/2019).

Ketua Palang Merah Indonesia Kabupaten Tangerang Somaatmaja didampingi oleh Kepala Bank BJB Cabang Balaraja Aden Nurmawan menyerahkan secara simbolis kepada Torn dan mesin air secara simbolis kepada pimpinan yayasan Panti asuhan dan anak yatim Al Istiqlal Dodi.

“Saya berterimakasih kepada relawan Pemkab Tangerang khususnya kepada pak Bupati Zaki Iskandar atas bantuannya semoga allah membalas jasa baik semua,” ungkap Dodi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Panti asuhan ini, lanjutnya, dihuni 65 orang anak yatim yang masing-masing mereka bersekolah ditingkat SD, SMP ada juga yang SMK semua anak-anak tinggal disini.

“Walau mereka tidak memiliki keluarga, kita semua seperti keluarga besar diaini, makan bersama, belajar dan mengaji,” ucap Dodi.

Ketua PMI Kabupaten Tangerang Somaatmaja mengungkapkan rasa harunya karena datang kepanti asuhan anak yatim dapat bersilaturahmi dan berbagi keceriaan dengan anak-anak yatim.

“Alhamdulillah kita bisa berbagi rasa dengan anak-anak yatim di pekanbaru, mudah-mudahan aksi kemanusian diriau ini bembawa berkah dan manfaat,” ujar Somaatmaja yang juga Kepala Bapenda Kabupaten Tangerang.

Setelah dipanti asuhan pekanbaru, tim relawan bertolak ke Kabupaten Kampar dengan jarak tempuh 48 Kilometer melakukan pengobatan gratis di Desa Gobah yang terdampak Karhutlah.

“Aksi kemanusiaan ini diinisiasi Bupati Zaki Iskandar yang merasa prihatin terhadap korban Karhutlah di Riau, kami PMI beserta tim dokter menyiapkan pengobatan gratis bagi korban di tiga Kabupaten/kota di riau,” papar Soma.

Erfadah Kepala Desa Gobah Kecamatan Tambang Kabupaten Kampar Provinsi Riau menjelaskan dampak Karhutlah di kabupaten kampar memang membuat sebagian warga sulit melalukan aktifitas berkebun asap yang pekat berdampak kepada masyarakat kesulitan berkatifitas.

“Sejak terjadinya Karhutlah, warga ada yang batuk, pilek, pusing karna harus terpaksa bekerja di hutan sawit tanpa menggunakan masker,” jelas Erfandah.

Dikecamatan Tamnang sendiri ada 17 desa hanya memiliki satu Puskesmas, lanjut Erfandah, ada 8 RT dan 4 dusun rata-rata masyarakat Tambang patani sawit dengan harga sawit yang menurun mereka harus bekerja ekstra walah keadaan asap pekat.

“Disini penghasilan masyarakatnya di perkebunan sawit, dengan harga sawit menurun petani sawit harus bekerja dilahan agar menghidupi keluarganya,” ujar Erfandah setelah meninjau masyarakatnya berobat gratis dialua Desa Tambang. (Mad)

Berita Terkait

Bupati Tangerang Tandatangani MOU Program Sekolah SD dan SMP Swasta Gratis
Tanah SDN Pangadegan II Senilai Rp 5,5 Miliar Berhasil Diamankan Setelah 20 Tahun Dikuasai Secara Ilegal
Drs Saifullah, MM, Plt Disdukcapil Kabupaten Tangerang Mengucapkan Selamat HUT Bhayangkara ke-79 Polri Untuk Masyarakat
Kejari dan Pemkab. Tangerang Amankan Aset Senilai Rp 4 Miliar, Ultimatum Warga yang Kuasai Tanah Negara
Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid At-Taqwa Oleh Camat Walantaka
Satlantas Polresta Tangerang Amankan Car Free Day di Pusat Pemerintahan Kabupaten
Wabup Intan Tegaskan Komitmen Pemkab Tangerang Tekan Angka Stunting
Terlilit Hutang, Kades Di Pandeglang Diduga Nekat Gadaikan Tanah Sawah Hak Milik Orang Lain Dengan Modus AJB Palsu

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 20:50 WIB

Bupati Tangerang Tandatangani MOU Program Sekolah SD dan SMP Swasta Gratis

Rabu, 2 Juli 2025 - 20:41 WIB

Tanah SDN Pangadegan II Senilai Rp 5,5 Miliar Berhasil Diamankan Setelah 20 Tahun Dikuasai Secara Ilegal

Rabu, 2 Juli 2025 - 08:00 WIB

Drs Saifullah, MM, Plt Disdukcapil Kabupaten Tangerang Mengucapkan Selamat HUT Bhayangkara ke-79 Polri Untuk Masyarakat

Sabtu, 28 Juni 2025 - 14:09 WIB

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Masjid At-Taqwa Oleh Camat Walantaka

Senin, 23 Juni 2025 - 22:36 WIB

Satlantas Polresta Tangerang Amankan Car Free Day di Pusat Pemerintahan Kabupaten

Senin, 23 Juni 2025 - 22:34 WIB

Wabup Intan Tegaskan Komitmen Pemkab Tangerang Tekan Angka Stunting

Kamis, 19 Juni 2025 - 06:21 WIB

Terlilit Hutang, Kades Di Pandeglang Diduga Nekat Gadaikan Tanah Sawah Hak Milik Orang Lain Dengan Modus AJB Palsu

Selasa, 17 Juni 2025 - 10:54 WIB

Bupati Pandeglang Hadiri Acara Khitanan Putra H. Imron & Lilis Kabiro Penabanten.com Pandeglang

Berita Terbaru