Kapolresta Tangerang Silaturahmi ke Kediaman Lurah Kaduagung Dialog Pelaksanaan Protokol Kesehatan

0
120

Penabanten.comTigaraksa, Kapolresta Tangerang Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi bersilaturahmi kediaman Kelurahan Kaduagung , Kecamatan Tigaraksa , Kabupaten Tangerang, Selasa (15/12/2020). Ade Bersama Kapolsek Tigaraksa beserta rombongan diterima Langsung oleh lurah kaduagung Hj Rita wulan sari. SMK.M.SI di kediamannya.

Orang nomor satu di Polresta Tangerang ini kemudian berdialog dengan Lurah kaduagung dan elemen tokoh masyarakat setempat.

“Kami berdialog mengenai kesiapan elemen pemerintah kelurahan Kaduagung dalam mengawal pelaksanaan protokol kesehatan,” kata Ade.dalam masa dalam pademi ini, dan kita terus meningkatkan masyarakat untuk menggunakan masker

Ade juga kemudian meminta peran aktif tokoh Agama, tokoh masyarakat Para Rt dan Rw dalam mendorong masyarakat agar disiplin melaksanakan protokol kesehatan, tokoh masyarakat para Rt dan Rw mesti proaktif mengajak masyarakat untuk Selalu patuhi 4M, menggunakan masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan, Ade berkata disini pun kita jelasa tidak wajib memberikan masker tapi wajib memberikan peringatan akan pentingya bermasker

“Serta memberi pemahaman kepada masyarakat agar tidak melaksanakan kegiatan yang dapat menimbulkan kerumunan,” ujar dia.

Ade mengapresiasi keterlibatan elemen Para tokoh agama, tokoh masyarakat, tentunya Rt Rw, dalam hal pelaksanaan protokol kesehatan. Dia berharap, satuan tugas Penanganan wabah covid-19 dapat konsisten melaksanakan protokol kesehatan.

“Selama masa pandemi, kita harus konsisten melaksanakan protokol kesehatan,” pungkasnya.

Lurah Kaduagung Hj Rita wulan sari .SKM.M.SI, mejelaskan kepada awak media penabanten.com kehadiran kapolresta tangerang kekediamanya ajang silaturahmi guna membahas penanganan pengawalan pelaksanaan protokol kesehatan guna memutus mata rantai covid-19

Hj wulan menyapaikan pesan Kapolresta dalam masa pandemi ini kita terus mengingatkan masyarakat untuk menggunakan masker,
tidak berkewajiban memberikan masker tapi mengingatkan dan menyadarkan masyarakat akan pentingnya bermasker.

Selaku Lurah di kelurahan Kaduagung, saya dan para staf para Rt Rw pastikan, akan terus mengingatkan Kesehatan agar masyarakat saya tidak tertular atau terindetksi covid-19, melalui satgas Covid-19, kita tingkat RT dan RW tekankan masyarakat untuk selalu menggunakan masker bila berpergian tegasnya Hj wulan.

masih hj wulan berpesan untuk masyarakat sekitar kelurahan kaduagung Hususnya dan umumnya untuk seluruh warga kabupaten tangerang, agar patuhi protokol kesehatan, dan jalankan 4M karena ini penting untuk kita tandasnya.

Tinggalkan Balasan